Rumah Joglo Rumah Adat Jawa Tengah

By | 14/09/2022

RUMAH JOGLO adalah rumah adat dari Jawa Tengah yang pada umumnya dibangun dengan menggunakan kayu jati.

Ciri khas rumah Joglo dapat dikenali pada atapnya yang berbentuk tajug atau semacam atap piramida yang mengerucut. Istilah Joglo sendiri berasal dari kata “tajug” dan “loro” yang disingkat juglo dan memiliki makna penggabungan dua tajug.

Dalam perkembangannya, penyebutan juglo berubah menjadi joglo

Seiring perkembangan, sudah banyak orang yang mencoba untuk memadukan desain rumah joglo dengan sentuhan modern.

Pasalnya, perpaduan kedua konsep tersebut memang memberikan tampilan hunian berseni tinggi.

Konsultasi GRATIS
📲 https://wa.me/6285647053750
🏣 Solo, Jawa Tengah

‐————————
Dukung kami
@adijualgebyok
@rumahjogloantik
@gebyoklawasan